Penulis: Primandita Fitriandi, Yuda Aryanto, Agus Puji Priyono
ISBN: 978-979-061-787-2
Pengetahuan tentang undang-undang perpajakan menjadi suatu hal yang amat dibutuhkan oleh seluruh lapisan masyarakat. Buku ini menyusun undang-undang perpajakan terbaru dalam susunan satu naskah dengan dengan format yang mudah dipahami dan dipelajari semua pihak, baik kalangan bisnis, praktisi, akademisi, maupun masyarakat umum.
Untuk mempermudah pembaca memahami undang-undang perpajakan, penjelasan dari tiap pasal dan daftar peraturan pelaksanaan terkait ditampilkan secara langsung di bawah pasal yang bersangkutan. Selain itu peraturan pelaksanaan yang secara langsung merujuk ke pasal dalam undang-undang ditampilkan untuk mempermudah pembaca dalam mencari aturan yang terkait. Susunan satu naskah undang-undang perpajakan dalam buku ini sudah memuat perubahan terakhir undang-undang perpajakan yang terdiri dari Susunan Satu Naskah Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan
Maaf, sementara tidak ada ulasan untuk produk ini.
Dapatkan penawaran terbaik jika anda berlangganan newsletter kami